Mengenal Konsep Sayuti-Husaini; Smart City dalam Pembangunan Kota Lhokseumawe

Sayuti-Husaini (Dok. KOALISI.co).

Konsep Smart City

Pasangan Sayuti-Husaini mengusung tema "Keurija Bagah, Rakyat Ceudah, Lhokseumawe Meugah" dalam konsep pembangunan. Salah satunya yakni menjadikan Lhokseumawe sebagai Kota Smart City (Kota Pintar).

Menurutnya, kota pintar merupakan upaya-upaya inovatif yang dilakukan ekosistem kota dalam mengatasi berbagai persoalan dan meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) di Kota Lhokseumawe.

Baca Juga: Sebelum Daftar ke KIP Aceh, Mualem-Dek Fad Terima SK Dukungan dari PNA

Inovasi smart city tentu memerlukan dana besar untuk mengimplentasi, sehingga konsep Kota Pintar ini bisa dijalankan sesuai dengan master plan dan quickwin.

"Minimnya anggaran APBK Lhokseumawe, maka kita perlu investor untuk mewujudkan Smart City, agar membuka peluang terhadap berbagai sektor," kata Sayuti saat melakukan orasi dengan Relawan pada pekan lalu.

Dijelaskan, diperlukan kolaborasi seluruh pemangku kepentingan baik pemerintah pusat, pemerintah daerah, serta pelaku industri, agar Smart City dalam dinikmati oleh masyarakat Kota Lhokseumawe.

Baca dihalaman selanjutnya >>>

Selanjutnya 1 2 3

Komentar

Loading...