Pengurus GOBI Audiensi dengan Ketua Kormi Aceh

Pengurus GOBI melakukan audiensi dengan Ketua Kormi Aceh, Rabu (3/6/2024).

M Nasir meminta pengurus GOBI Aceh untuk menyiapkan segara persyaratan yang diperlukan untuk menjadi anggota Kormi Aceh.

"Dan kita akan berangkatkan atlet Balogo di Ajang Fornas tahun depan jika cabor ini berpeluang meraih medali. Ajang Porwanas kita jadikan sebagai tolak ukur," katanya.

Dalam pertemuan tersebut, Nazar Ahadi menyerahkan SK pengukuhaan pengurus GOBI Aceh dan SK penetapan GOBI sebagai anggota penuh Korminas.

Baca Juga: Pengurus HIMABA Dilantik, Aris Munandar Pimpin Himpunan Mahasiswa Syamtalira Bayu

Adapun pengurus GOBI Aceh yang hadir dalam pertemuan itu yakni Wakil Ketua I, Azwani Awi, Ketua Bidang Pertandingan dan Perwasitan, M Zairin dan Haris, Kepala Bidang Sarana dan Prasarana, Rudi Heriyanto, dan Anggota Bidang Humas, Syafrizal.

Selanjutnya 1 2

Komentar